Topik Headline

Dadang Risdal Aziz ketua jamparing institut pemerhati kebijakan pemerintah saat ditemui di ruang kerjanya yang sedang malakukan kajian isu atas dugaan terjadinya tindakan korupsi di Kabupaten Bandung.

Bandung Raya

KPK RI Gelar Sosialisasi Anti Korupsi Di Lingkungan Pemkab Badung, Dadang Risdal : Koruptif jangan Jadi Kebiasaan di Birokrasi

Bandung Raya | Rabu, 26 Juli 2023 - 12:52 WIB

Rabu, 26 Juli 2023 - 12:52 WIB

Infobandungnews – Perangkat Daerah Kabupaten Bandung mendapat sosialisasi anti korupsi dari KPK RI, melalui Deputi bidang pendidikan dan peran serta masyarakat, Senin 24 Juli…

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto keluar dari gedung Kejagung pada pukul 21.08 WIB. Dengan demikian, Ketua Umum Golkar itu berada di dalam gedung kejaksaan itu sekitar 12 jam sejak masuk pukul 08.24 WIB. Senin (24/7)

Nasional

Airlangga Diperiksa 12 Jam di Kejagung, Jawab 46 Pertanyaan Penyidik

Nasional | Pojok Demokrasi | Selasa, 25 Juli 2023 - 08:56 WIB

Selasa, 25 Juli 2023 - 08:56 WIB

Infobandungnews – Jakarta, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto telah selesai mengikuti pemeriksaan penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) terkait kasus dugaan korupsi pemberian fasilitas ekspor…

Malam puncak 45 tahun Jaipongan, ditampilkan rampak kendang dari Republik Kendangers, tari kolaborasi Bhuwana Riksa (Kabupaten Bandung dam Cimahi), tari Jaipongan Marak Buana oleh Padepokan Jugala Raya di Gedong Budaya Sabilulungan Kabupaten Bandung, Minggu, 23 Juli 2023.

Bandung Raya

45 Tahun Jaipongan (Jaipongan Hajat), Ismet Ruhimat Tidak Takut Kehilangan Pamor

Bandung Raya | Jawa Barat | Senin, 24 Juli 2023 - 18:34 WIB

Senin, 24 Juli 2023 - 18:34 WIB

Infobandungnews – Derasnya arus budaya luar yang masukke Indonesia, termasuk Jawa Barat ternyata tidak serta merta merusak tatanan seni tradisi, salah satunya seni Jaipongan….

Pj Wali Kota Cimahi, Dikdik Suratno Nugrahawan menjenguk korban keracunan di RSUD Cibabat, Minggu (23/7/2023) malam. Ratusan warga Kelurahan Padasuka dan Setiamanah, Kecamatan Cimahi Tengah tersebut mengalami keracunan usai mengonsumsi nasi boks di acara reses anggota DPRD hingga mereka harus mendapat perawatan di sejumlah rumah sakit dan puskesmas, pada Minggu (23/7/2023).

Bandung Raya

Ratusan Warga Di Cimahi Keracunan Usai Menghadiri Reses Anggota DPRD

Bandung Raya | Senin, 24 Juli 2023 - 08:39 WIB

Senin, 24 Juli 2023 - 08:39 WIB

Infobandungnews – Ratusan orang di Kelurahan Padasuka, Kecamatan Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat mengalami keracunan makanan diduga setelah mengonsumsi nasi boks dalam acara…

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) RI Mahfud MD mengaku tidak akan terkecoh dengan gugatan yang dilayangkan oleh Pemimpin Pondok Pesantren Al-Zaytun, Panji Gumilang terhadap dirinya ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.

Nasional

Mahfud tak akan terkecoh dengan gugatan Panji Gumilang

Nasional | Sabtu, 22 Juli 2023 - 13:12 WIB

Sabtu, 22 Juli 2023 - 13:12 WIB

infobandungnews – Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) RI Mahfud MD mengaku tidak akan terkecoh dengan gugatan yang dilayangkan oleh…

Kota Bandung Tambah Ruang Publik Sekaligus Konservasi
Ruang publik kembali bertambah di Kota Bandung, tepatnya di kawasan Cikendi Kelurahan Hegarmanah Kecamatan Cidadap.

Bandung Raya

Lagi! Kota Bandung Tambah Ruang Publik Sekaligus Konservasi

Bandung Raya | Jumat, 21 Juli 2023 - 11:50 WIB

Jumat, 21 Juli 2023 - 11:50 WIB

Infobandungnews – Ruang publik kembali bertambah di Kota Bandung, tepatnya di kawasan Cikendi Kelurahan Hegarmanah Kecamatan Cidadap. Kawasan tersebut sebelumnya sudah menjadi ruang untuk…

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrat Teuku Riefky Harsya (kiri) dan Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani (kanan) di Kantor DPP Partai Demokrat, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (20/7/2023). (Fito ANTARA).

Nasional

Sekjen Demokrat dan Gerindra bahas isu kebangsaan hingga pilpres

Nasional | Pojok Demokrasi | Jumat, 21 Juli 2023 - 09:07 WIB

Jumat, 21 Juli 2023 - 09:07 WIB

Infobandungnews – (Antara) Jakarta, Jumat, 21 Juli 2023. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrat Teuku Riefky Harsya mengatakan silaturahim yang dilakukan Sekjen Partai Gerindra Ahmad…

Klimatologi, Geofisika (BMKG) Kota Bandung mencatat, dalam 5 hari terakhir (14-18 Juli 2023) suhu minimum Bandung menyentuh 17 derajat celsius, di bawah nilai suhu minimum normal.

Bandung Raya

Musim Kemarau, tapi Bandung Malah Dingin? Ini Faktornya

Bandung Raya | Jumat, 21 Juli 2023 - 08:50 WIB

Jumat, 21 Juli 2023 - 08:50 WIB

Infobandungnews – Meski sudah memasuki musim kemarau, ternyata suhu udara Kota Bandung justru sedang dingin-dinginnya. Bahkan, Badan Meteorologi, Klimatologi, Geofisika (BMKG) Kota Bandung mencatat,…

Didi Turmudzi : Paguyuban Pasundan 
 didirikan bermula dari para mahasiswa yang berasal dari Kota Bandung. Ketika suasana keterjajahan saat itu, para siswa kedokteran yang memiliki kesadaran merasa perlu dibentuknya sebuah organisasi untuk menghimpun kebersamaan dalam rangka mewujudkan sebenarnya untuk kemerdekaan.

Bandung Raya

Selama 110 Tahun Paguyuban Pasundan Cetak Generasi Terbaik dari Kota Bandung

Bandung Raya | Jawa Barat | Kamis, 20 Juli 2023 - 08:06 WIB

Kamis, 20 Juli 2023 - 08:06 WIB

Infobandungnews – Siapapun yang pernah ke Kota Bandung pasti familier dengan nama Jalan Dr. Djunjunan. Ternyata, Dr. Djunjunan adalah salah satu pendiri perkumpulan terbesar…

Polri menerbitkan aturan baru terkait penerbitan dan penandaan surat izin mengemudi (SIM). Salah satu syarat terbaru adalah Anda harus memiliki sertifikat verifikasi dari sekolah mengemudi terakreditasi yang sesuai dengan Perpol 02 Tahun 2023. 

Kabar TNI-Polri

Apakah Syarat Terbaru Membuat SIM Harus Lulus Sertifikasi

Kabar TNI-Polri | Nasional | Selasa, 18 Juli 2023 - 10:56 WIB

Selasa, 18 Juli 2023 - 10:56 WIB

Infobandungnews – Polri menerbitkan aturan baru terkait penerbitan dan penandaan surat izin mengemudi (SIM). Salah satu syarat terbaru adalah Anda harus memiliki sertifikat verifikasi…

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan, ribuan calon siswa tersebut dicoret karena curang.

Salah satunya adalah para peserta mengubah domisili di kartu keluarga.

Jawa Barat

4.791 Calon Siswa Dicoret dari PPDB Jabar karena Curang

Jawa Barat | Pendidikan | Senin, 17 Juli 2023 - 16:09 WIB

Senin, 17 Juli 2023 - 16:09 WIB

– sebanyak 4.791 calon siswa di Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023 Jawa Barat, dicoret. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan, ribuan calon siswa…

Pelaksana Harian Wali Kota Bandung, Ema Sumarna menegaskan kepada jajaran ASN di lingkungan Pemerintah kota Bandung untuk selalu peka terhadap persoalan yang dihadapi masyarakat. Senin 17 Juli 2023

Bandung Raya

Plh Wali Kota Dorong ASN Peka Terhadap Persoalan Masyarakat

Bandung Raya | Senin, 17 Juli 2023 - 15:46 WIB

Senin, 17 Juli 2023 - 15:46 WIB

Infobandungnews – Pelaksana Harian Wali Kota Bandung, Ema Sumarna menegaskan kepada jajaran ASN di lingkungan Pemerintah kota Bandung untuk selalu peka terhadap persoalan yang…

Kepala Badan Komunikasi Strategis DPD Partai Demokrat Jawa Barat, DT. M A. Hailuki, M.Si , Apa yang disampaikan AHY berbasis data obyektif dan fakta yang ada di masyarakat.

Bandung Raya

Hailuki: Pidato AHY Berbasis Data & Fakta, Bukan Hoax !

Bandung Raya | Jawa Barat | Nasional | Pojok Demokrasi | Uncategorized | Sabtu, 15 Juli 2023 - 11:25 WIB

Sabtu, 15 Juli 2023 - 11:25 WIB

Infobandungnews – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan sejumlah kritik terhadap kinerja pemerintah dalam pidato bertajuk Agenda Perubahan dan Perbaikan untuk…

Bupati Garut, Rudy Gunawan, menyebut peraturan itu diterbitkan menyikapi banyaknya kasus pelecehan seksual, meningkatnya kasus pengidap HIV/AIDS, dan keberadaan grup homoseksual pada laman Facebook. (Foto ilustrasi)

Bandung Raya

Kabupaten Garut sahkan peraturan anti-homoseksual, awasi kos libatkan ormas

Bandung Raya | Jawa Barat | Jumat, 14 Juli 2023 - 17:17 WIB

Jumat, 14 Juli 2023 - 17:17 WIB

Infobandungnews – Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, mengesahkan aturan yang melarang aktivitas Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) di wilayah tersebut. Peraturan Bupati (Perbup)…

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mendukung rencana Pemerintah Pusat yang akan memindahkan seluruh penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara ke Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati mulai Oktober mendatang.

Bandung Raya

Penerbangan Dialihkan ke BIJB Kertajati Mulai Oktober, Plh Wali Kota Bandung: Kita Dukung dan Adaptasi

Bandung Raya | Nasional | Kamis, 13 Juli 2023 - 08:47 WIB

Kamis, 13 Juli 2023 - 08:47 WIB

Infobandungnews – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mendukung rencana Pemerintah Pusat yang akan memindahkan seluruh penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara ke Bandara Internasional Jawa Barat…

Jawa Barat

Respons Bandara Husein soal Penerbangan Pindah ke Kertajati

Jawa Barat | Nasional | Kamis, 13 Juli 2023 - 08:41 WIB

Kamis, 13 Juli 2023 - 08:41 WIB

Infobandungnews – Penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara Bandung akan dipindah ke Bandara Kertajati Majalengka. Hal itu diungkapkan langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dilansir…

Aktivitas ekonomi dan investasi ke Kawasan Rebana yang digagas oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan menggeliat usai Tol Cileunyi - Sumedang -  Dawuan (Cisumdawu) beroperasi secara penuh.

Jawa Barat

Ridwan Kamil: Tol Cisumdawu Jadi Pintu Baru ke Kawasan Rebana

Jawa Barat | Nasional | Rabu, 12 Juli 2023 - 08:25 WIB

Rabu, 12 Juli 2023 - 08:25 WIB

Infobandungnews – Sumedang. Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan Tol Cisumdawu melengkapi infrastruktur besar yang sudah terbangun lebih dulu yakni Pelabuhan Patimban Subang, Bandara Kertajati…

Kepolisian Daerah Jawa Barat melakukan penindakan terhadap 10.961 orang pelanggar lalu lintas, baik pengendara kendaraan roda dua maupun roda empat, sejak kebijakan tilang manual kembali diberlakukan pada Juni 2023.

Jawa Barat

Polda Jabar tindak 10.961 pelanggar lalu lintas sejak tilang manual diberlakukan

Jawa Barat | Kabar TNI-Polri | Selasa, 11 Juli 2023 - 17:16 WIB

Selasa, 11 Juli 2023 - 17:16 WIB

Infobandungnews – Kepolisian Daerah Jawa Barat melakukan penindakan terhadap 10.961 orang pelanggar lalu lintas, baik pengendara kendaraan roda dua maupun roda empat, sejak kebijakan…

Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Dede Yusuf, menanggapi saran dari Wali Kota Bogor, Bima Arya, terkait adanya indikasi manipulasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023 melalui jalur zonasi.

Jawa Barat

Komisi X DPR Terima Banyak Aduan Masalah soal PPDB Zonasi

Jawa Barat | Nasional | Sabtu, 8 Juli 2023 - 16:19 WIB

Sabtu, 8 Juli 2023 - 16:19 WIB

Infobandungnews – Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Dede Yusuf, menanggapi saran dari Wali Kota Bogor, Bima Arya, terkait adanya indikasi manipulasi dalam Penerimaan…

Ketua DPD Jabar Anton Sukartono Suroto. “Semoga dengan dilantiknya para jajaran Ketua, Sekretaris dan Bendahara DPAC ini Demokrat meraih kejayaan kembali di Kabupaten Bandung, dan fokus menjadikan Ketum AHY menjadi Wapres Anies Baswedan untuk 2024.

Bandung Raya

Demokrat Gelar Pendidikan Politik Dan Pelantikan DPAC Se Kabupaten Bandung

Bandung Raya | Jawa Barat | Pojok Demokrasi | Rabu, 5 Juli 2023 - 13:27 WIB

Rabu, 5 Juli 2023 - 13:27 WIB

Infobandungnews – Partai Demokrat menggelar pendidikan politik serta pelantikan Dewan Pimpinan Anak Cabang (DPAC) se-Kabupaten Bandung yang bertempat di Graha Wirakarya Desa Manggungharja, Kecamatan…

Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun, AS Panji Gumilang tiba di Barskrim Polri. Jakarta Selatan, Senin (3/7/2023) pukul 23.30 WIB.

Jawa Barat

Panji Gumilang Diperiksa di Bareskrim Polri

Jawa Barat | Nasional | Selasa, 4 Juli 2023 - 10:03 WIB

Selasa, 4 Juli 2023 - 10:03 WIB

Infobandungnews – Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Alzaytun, AS Panji Gumilang tiba di Barskrim Polri. Kedatangannya tersebut di Badan Reserse Kriminal Kepolisian Republik Indonesia (Bareskrim…

Masjid Nusantara menyalurkan 2 Ekor Sapi dengan Berbobot masing-masing 200kg & 50 Ekor Kambing, jumlah paket mencapai 1030 Paket Daging Kurban untuk di salurkan di Wilayah Pelosok Lombok Timur NTB yang belum atau minim Pelaksanaan Kurban di wilayah Tersebut. Kamis (29/6/20203) foto Erik-IBN.

Nasional

Masjid Nusantara Salurkan 1030 Paket Kurban Di Lombok Timur NTB

Nasional | Ragam | Senin, 3 Juli 2023 - 15:46 WIB

Senin, 3 Juli 2023 - 15:46 WIB

Infobandungnews – Lombok – NTB. Pada hari raya Idul Adha 1444 H/ 29 Juni 2023 Masyarakat Lombok Timur menyambut Bahagia dan Rasa Syukur Kepada…

Ariyanto Misel asal kecamatan lemah abang Kabupaten Cirebon mendapatkan dukungan penuh dari Kodam 3 Siliwangi untuk menjajaki kerjasama dengan produsen Supercar di Itali.

Jawa Barat

Produsen Supercar Italia Lirik Nikuba Karya Cirebon

Jawa Barat | Nasional | Sabtu, 1 Juli 2023 - 10:32 WIB

Sabtu, 1 Juli 2023 - 10:32 WIB

Infobandungnews – Profesor tanpa gelar asala kecamatan lemah abang Kabupaten Cirebon mendapatkan dukungan penuh dari Kodam 3 Siliwangi untuk menjajaki kerjasama dengan produsen Supercar…

Tepi Kota Healing berlokasi di Jalan Padang Golf No 1 Arcamanik, Kota Bandung. Dengan tiket masuk Rp10 ribu, pengunjung sudah bisa menikmati wisata dengan beragam fasilitas

Bandung Raya

Liburan cuma bayar Rp10 Ribu? Yuk ke Tepi Kota Healing!

Bandung Raya | Ragam | Rabu, 28 Juni 2023 - 11:19 WIB

Rabu, 28 Juni 2023 - 11:19 WIB

Infobandungnews – Liburan sekolah merupakan momen yang sangat ditunggu-tunggu. Tak heran jika para orang tua berusaha mempersiapkan liburan yang mengesankan dan seru untuk buah…

Agus Harimurti Yudhoyono melepas keberangkatan Anies Baswedan ibadah haji ke tanah suci di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Kamis (22/6).

Nasional

AHY Lepas Anies Pergi Ibadah Haji, Dede Yusuf Nilai Sinyal Kuat Duet Capres

Nasional | Pojok Demokrasi | Uncategorized | Senin, 26 Juni 2023 - 08:47 WIB

Senin, 26 Juni 2023 - 08:47 WIB

Infobandungnews -Ketua Dewan Pertimbangan DPD Partai Demokrat Jawa Batat Dede Yusuf Macan Effendi melihat sinyal kuat Pilpres 2024. Sinyal kuat itu tampak saat Ketua…