Polisi Amankan Pelajar Sedang Pesta Miras Jenis Ciu di Rusun Baleendah

- Jurnalis

Rabu, 28 Desember 2022 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Baleendah – Adanya laporan warga ke Polsek Baleendah bahwa ada pelajar sedang pesta minuman keras di depan warung Rusun Baleendah Kelurahan Baleendah Kecamatan Baleendah Kabupaten Bandung. Selasa, ( 27/12/2022 ).

Dengan informasi tersebut dipimpin Pawas Polsek Baleendah Iptu Cecep Rustaman bersama anggota mengecek lokasi tersebut dan berhasil mengamankan beberapa pelajar dan beberapa botol minuman keras

Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo melalui Kapolsek Baleendah Kompol Sungkowo mengatakan Pihak Kepolisian akan respon cepat laporan warga yang berpotensi perihal gangguan kamtibmas yang ada di wilayah Baleendah.

Baca Juga :  Dede Yusuf : Program Center of Excellence (CoE) Harus Bisa Mendongkrak Skill Para Siswa

” Kami mengamankan beberapa pelajar dan beberapa botol minuman keras jenis ciu”kata Kompol Sungkowo, Kapolsek Baleendah. Rabu, (28/12/2022).

Ia menambahkan beberapa pelajar tersebut yang berhasil diamankan oleh Polsek Baleendah akan dilakukan pendataan dan pembinaan selanjutnya akan diserahkan kepada keluarganya masing-masing.

“Dengan kegiatan ini, Intinya kami ingin menjaga segala potensi dan bentuk gangguan kamtibmas yg akan terjadi diwilayah hukum Polsek Baleendah,”ujarnya.

Baca Juga :  Kurang Dari 5 Jam, Polisi Bekuk Dua Pelaku Begal Tewaskan Dua Pria di Batas Kota Bandung

Lebih lanjut dirinya menghimbau dan mengajak kepada seluruh masyarakat untuk bersama – sama menjaga kondusifitas kamtibmas dengan memberikan informasi ke pihak kepolisian tentang segala bentuk potensi gangguan kamtibmas.

“Saya himbau kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga kondusifitas kamtibmas yang ada di wilayah Baleendah dengan memberikan informasi ke pihak kepolisian tentang segala bentuk potensi gangguan kamtibmas,”tutupnya

OAR(IBN002)

Berita Terkait

Saeful Bachri Sosialisasikan Perda Desa Wisata
Sambut Hari Santri Nasional DPAC FKDT Cileunyi Gelar Jalan Sehat Santri & Donor Darah
Saeful Bachri Dilantik Jadi Ketua Perbasi Kabupaten Bandung 2024-2028, Target Medali Di Porprov Jabar 2026
Adhitia Yudisthira Dorong Regenerasi Sepak Bola di Cimahi, PSKC U-15 dan U-17 Dilepas Menuju Piala Soeratin
Kota Bandung Punya Exit Tol Baru Gantikan KM 149 Gedebage Mulai Dibuka Oktober 2024, di Sini Lokasinya
Pimpinan DPRD Kabupaten Bandung Dilantik, Hailuki Jadi Wakil Ketua DPRD
5 Pejabat Dilantik Pjs Bupati Di Jabar, Dicky Jadi Pjs Bupati Bandung
Paslon Nomor Urut 2 Ngatiyana-Adhitia Jadikan Pilkada Ini Yang Happy Happy Aja

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Saeful Bachri Sosialisasikan Perda Desa Wisata

Senin, 14 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Sambut Hari Santri Nasional DPAC FKDT Cileunyi Gelar Jalan Sehat Santri & Donor Darah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Saeful Bachri Dilantik Jadi Ketua Perbasi Kabupaten Bandung 2024-2028, Target Medali Di Porprov Jabar 2026

Minggu, 29 September 2024 - 17:22 WIB

Adhitia Yudisthira Dorong Regenerasi Sepak Bola di Cimahi, PSKC U-15 dan U-17 Dilepas Menuju Piala Soeratin

Minggu, 29 September 2024 - 11:54 WIB

Kota Bandung Punya Exit Tol Baru Gantikan KM 149 Gedebage Mulai Dibuka Oktober 2024, di Sini Lokasinya

Berita Terbaru

Anggota Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat H. Saeful Bachri. S.H., M.A.P

Jawa Barat

Saeful Bachri Sosialisasikan Perda Desa Wisata

Senin, 21 Okt 2024 - 15:23 WIB

Prabowo Subianto saat melakukan ucap janji sebagai presiden Republik Indonesia 2024-2029

Nasional

Prabowo Dilantik Jadi Presiden, Warga Optimis Indonesia Maju

Minggu, 20 Okt 2024 - 19:37 WIB