Kolaborasi Pentahelix yang Mantap Sektor 6 Citarum Harum Angkat Sampah di Desa Lengkong

- Jurnalis

Jumat, 2 Desember 2022 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam penanganan sampah di Desa Lengkong Kab.Bandung Sektor 6 Citarum Harum berkolaborasi dengan berbagai pentahelix seperti Desa Lengkong dan DLH Kab.Bandung,Jum’at(02/12/2022).

Kol Kav Budiman Ciptadi S.A.P memerintahkan anggotanya senantiasa untuk membantu masyarakat dalam penanganan sampah contohnya di Desa Lengkong melalui Dansubnya Serka Sugiarto.

Dansub Lengkong dari Satgas Citarum Harum Sektor 6 Serka Sugiarto menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan rutinan kolaborasi antara DLH Kab.Bandung,Desa Lengkong dan Sektor 6 Citarum Harum.

Dalam penanganan sampah di TPS3R Desa Lengkong DLH Kab.Bandung membawa alat berat buldozer untuk mempermudah pengerjaan pengangkutan sampah di TPS3R Desa Lengkong.

Baca Juga :  Siswa-Siswi TK Antusias Belajar Menjaga Lingkungan Di Taman Air Bareng Sektor 6 Citarum Harum

“Kita sebagai Sektor 6 Citarum Harum sering berkolaborasi dengan berbagai stakeholder seperti DLH Kab.Bandung dan Desa Lengkong” Ujar Serka Sugiarto

Sebagai pengawas Dansub di Desa Lengkong Serka Sugiarto mengimbau kepada masyarakat untuk membuang sampah pada tempatnya agar menciptakan lingkungan yang bersih dan terhindar dari penyakit yang dihasilkan dari pembusukan sampah.

“Kita selalu memeberikan himbauan kepada masyarakat agar membuang sampah pada tempatnya,agar lingkungan bersih dan terhindar dari oenyakit yang dihasilkan oleh sampah” Tanbah Serka Sugiarto

Baca Juga :  Musim Kemarau, tapi Bandung Malah Dingin? Ini Faktornya

Sampah yang ada di TPS3R  Desa lengkong merupakan sampah yang dihasilkan dari berbagai sampah rumah tangga selanjutnya sampah tersebut di bawa oleh dumptruk untuk dikirim ke TPS oleh DLH Kab.Bandung.

Harus diketahui bahwa peranan Sektor 6 Citarum Harum adalah sebagai pihak pengawas lingkungan sedangkan DLH Kab.Bandung sebagai penindak permasalahan tentang lingkungan di wilayah Kab.Bandung.

OAR(IBN002)

Berita Terkait

Saeful Bachri Dorong Kemudahan Perizinan dan Akses Modal bagi UMKM di Kabupaten Bandung
Saeful Bachri ” Perlu Adanya Kolaborasi Desa Wisata Dengan Pelaku Seni Budaya Untuk Daya Tarik Wisatawan”
Fraksi Demokrat Dorong Penyerapan Anggaran Daerah Pemprov Jabar Lebih Efektif
DPR RI Tetapkan Susunan Pimpinan Komisi II Dipimpin M Rifqinizamy Karsayuda, Aria Bima-Dede Yusuf Jadi Wakil Ketua
Daftar Lengkap Pejabat Kabinet Merah Putih, Prabowo – Gibran
Saeful Bachri Sosialisasikan Perda Desa Wisata
Prabowo Dilantik Jadi Presiden, Warga Optimis Indonesia Maju
Sambut Hari Santri Nasional DPAC FKDT Cileunyi Gelar Jalan Sehat Santri & Donor Darah

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 11:17 WIB

Saeful Bachri Dorong Kemudahan Perizinan dan Akses Modal bagi UMKM di Kabupaten Bandung

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:03 WIB

Saeful Bachri ” Perlu Adanya Kolaborasi Desa Wisata Dengan Pelaku Seni Budaya Untuk Daya Tarik Wisatawan”

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 11:15 WIB

Fraksi Demokrat Dorong Penyerapan Anggaran Daerah Pemprov Jabar Lebih Efektif

Selasa, 22 Oktober 2024 - 18:10 WIB

DPR RI Tetapkan Susunan Pimpinan Komisi II Dipimpin M Rifqinizamy Karsayuda, Aria Bima-Dede Yusuf Jadi Wakil Ketua

Selasa, 22 Oktober 2024 - 13:20 WIB

Daftar Lengkap Pejabat Kabinet Merah Putih, Prabowo – Gibran

Berita Terbaru