Sektor 6 Citarum Harum Sulap Sungai Kotor Menjadi Taman Air yang Bersih dan Asri Primadona Masyarakat Rekreasi

- Jurnalis

Kamis, 1 Desember 2022 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sektor 6 Citarum Harum senantiasa melakukan pemantauan dan menginovasi aliran sungai menjadi daerah yang bermanfaat bagi masyarakat contohnya Taman Air yang berada di Jalan Bojongsoang,Kamis(01/12/2022).

Penampakan Sungai di Taman Air Sektor 6 Citarum Harum
Penampakan Sungai di Taman Air Sektor 6 Citarum Harum Dulu

Dulu lokasi di taman air Sektor 6 Citarum Harum sungainya dipenuhi dengan sampah hingga seseorang bisa berjalan kaki di sungai akibat tumpukan sampah yang membanjiri sungai citarum.

Semenjak adanya program Citarum Harum kini lokasi di taman air berubah drastis menjadi kawasan yang digemari masyarakat untuk ber-rekreasi bersama keluarganya dimana lokasi tersebut yang awalnya dipenuhi sampah dan bau kini berubah menjadi taman air yang bersih dan asri.

Foto Terkini Penampakan Bantaran Sungai yang Disulap Sektor 6 Citarum Harum yang Bersih dan Asri Foto Terkini Penampakan Bantaran Sungai yang Disulap Sektor 6 Citarum Harum yang Bersih dan Asri

Terlihat banyak pohon dan taman bermain anak-anak disepanjang sungai citarum bojongsoang yang bermanfaaat bagi masyarakat,seiring berjalannya waktu kawasan tersebut juga dibangun sebuah masjid dan toilet yang berguna untuk masyarakat yang hendak sholat.

Baca Juga :  Wakil Ketua DPRD Bandung Achmad Nugraha Minta Prosedur Dana Hibah bagi Guru Keagamaan Harus Jelas

Setiap satu minggu sekali masyarakat sekitar sering mempergunakan kawasan taman air untuk berkegiatan senam pagi yang dilakukan mayoritas ibu-ibu selain itu anak-anaknya pun bermain riang ditaman tersebut karena disediakannya taman bermain anak-anak seperti ayunan dan perosotan.

Baca Juga :  Pramuka Naik Kelas, Dede Yusuf Fasilitasi Kwarnas dan Kemendikbud Cari Solusi Ekskul Wajib

Tak jarang antusias warga sering ke taman air hanya sekedar untuk beristirahat akan tetapi di lokasi tersebut ada warung kelontong yang berjualan yang bisa dimanfaatkan warga sekitar untuk transaksi berjualan.

Pada saat pedagang berjualan Sektor 6 Citarum Harum menghimbau kepada penjual atau pembeli agar sampah dari jajanan untuk dibuang ketempat sampah yang sudah disediakan.

Terlepas dari itu Satgas Citarum Sektor 6 memanfaatkan taman air sebagai tempat media himbauan kepada masyarakat yang datang untuk tidak membuang sampah kesungai.

OAR(IBN002)

Berita Terkait

Dedi Mulyadi Tegaskan Lagi Larang Beri Ormas Dan LSM Yang Minta THR
8 Gebrakan Dedi Mulyadi Sebulan Jabat Gubernur Jabar: Terbaru Pemutihan Pajak Kendaraan
Buntut Sengketa Tanah di Cicalengka Bandung, Ratusan Orang Terancam Kehilangan Tempat Tinggal
Perda Pengembangan Ekonomi Kreatif Upaya Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif di Jawa Barat
DEDI MULYADI BAYAR PAJAK KENDARAAN TIDAK USAH PUSING CARI KTP
Alasan Dedi Mulyadi Terjun Ke Lokasi Benahi Lingkungan Tidak Menyuruh Bawahan
Saeful Bachri : Penanganan Banjir Tidak bisa jalan sendiri-sendiri, Harus kolaboratif
Saeful Bachri Apresiasi Antusias Masyarakat Desa Padasuka Aktif Menyampaikan Aspirasi

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:23 WIB

Dedi Mulyadi Tegaskan Lagi Larang Beri Ormas Dan LSM Yang Minta THR

Minggu, 23 Maret 2025 - 09:31 WIB

8 Gebrakan Dedi Mulyadi Sebulan Jabat Gubernur Jabar: Terbaru Pemutihan Pajak Kendaraan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:59 WIB

Buntut Sengketa Tanah di Cicalengka Bandung, Ratusan Orang Terancam Kehilangan Tempat Tinggal

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:15 WIB

Perda Pengembangan Ekonomi Kreatif Upaya Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif di Jawa Barat

Senin, 17 Maret 2025 - 05:00 WIB

Alasan Dedi Mulyadi Terjun Ke Lokasi Benahi Lingkungan Tidak Menyuruh Bawahan

Berita Terbaru